Hadramaut Yaman Kota Pencakar Langit Tertua di Dunia dari Tanah Liat

Kota Syibam, salah satu kota bersejarah di Hadhramaut, Yaman yang terkenal dengan desain arsitekturnya yang antik dan ortodok. Orang-orang menjulukinya sebagai "kota pencakar langit tertua di dunia" atau "Manhattan of the Dessert"